Isyarat Tangan Yang Paling Membahayakan Kehidupan...
Beberapa isyarat tangan yang biasa digunakan di beberapa negara bisa memiliki makna yang jauh berbeda (dan menyinggung) di negara lain. Hindari 10 isyarat tangan berikut ini saat Anda bepergian ke luar negeri!
1. Peace
Anda berniat memesan dua minuman kepada bartender atau sekadar memberikan isyarat damai kepada seseorang di Inggris, Irlandia, Australia atau Selandia Baru? Pastikan ketika Anda mengacungkan jari telunjuk dan jari tengah (bentuk V), punggung telapak tangan Anda menghadap keluar. Kalau sampai salah, artinya sama saja Anda mengacungkan jari tengah kepada mereka.
Jangan gunakan isyarat itu di Inggris, Australia, Irlandia dan Selandia Baru.
2. Oke
Jangan gunakan isyarat itu di Turki, Brazil, Venezuela dan Prancis.
3. Suit-Suit
Jangan gunakan isyarat itu di Filipina, Singapura dan Jepang.
4. Kidal
Jangan gunakan tangan kiri di Timur Tengah, India, Sri Lanka dan Afrika.
5. Stop
Jangan gunakan isyarat itu di Yunani.
6. Menyilangkan Jari
Peruntungan Anda akan berubah saat menyilangkan jari telunjuk dan jari tengah Anda di Vietnam. Di negara itu, menyilangkan jari melambangkan bagian tubuh perempuan dan bisa dianggap sangat tidak sopan jika Anda mengacungkannya kepada orang lain.
Jangan gunakan isyarat itu di Vietnam
7. Metal
Memberikan isyarat metal (dengan mengepalkan tangan Anda serta mencuatkan jari telunjuk dan kelingking) wajib Anda hindari saat berada di Italia, Spanyol, Portugal, Brazil dan Kolombia. Di negara tersebut, isyarat tangan itu bisa digunakan untuk mengindikasikan bahwa istri seseorang berselingkuh.
Jangan gunakan isyarat itu di Italia, Spanyol, Portugal, Brazil dan Kolombia.
8. Melambaikan Tangan
Jangan pernah memanggil taksi atau melambaikan tangan kepada seseorang dengan telapak tangan menghadap keluar di Korea Selatan. Isyarat tersebut biasa digunakan orang Korea untuk memanggil anjing. Cara yang benar untuk melambaikan tangan adalah dengan cara menggerakkan tangan anda ke atas dan ke bawah secara vertikal dengan telapak tangan Anda menghadap ke bawah.
Jangan gunakan isyarat itu di Korea Selatan.
9. Menyentuh Kepala
Jangan gunakan isyarat itu di Thailand.
10. Jempol
Jangan gunakan isyarat itu di Afghanistan, Iran, sebagian wilayah di Italia dan Yunani.
Isyarat Tangan Yang Paling Membahayakan Kehidupan...
Reviewed by KUTALKUTIL
on
Thursday, June 19, 2014
Rating: